Sorting adalah proses untuk pengurutan data menggunakan aturan tertentu. Sorting juga dapat disebut
sebagai Algoritma yang dapat mengurutkan tiap-tiap elemen kedalam urutan tertentu berdasarkan kunci yang digunakan. Sorting memiliki dua dasar pengurutan yang biasa digunakan dalam proses mengsorting :
sebagai Algoritma yang dapat mengurutkan tiap-tiap elemen kedalam urutan tertentu berdasarkan kunci yang digunakan. Sorting memiliki dua dasar pengurutan yang biasa digunakan dalam proses mengsorting :
1. Ascending (urutan kecil ke besar)
Yaitu mengurutkan data terkecil ke data terbesar.
2. Descending (urutan besar ke kecil)
Yaitu mengurutkan data terbesar ke data terkecil.
APA TUJUAN SORTING?
Tujuannya adalah untuk mengurutkan data yang belum terurut. Kenapa data harus diurutkan? karena jika data kita terurut, maka kita dapat dengan mudah untuk mencari, memeriksa, dan memperbaiki data jika ada data yang salah. Selain itu, kita juga dapat dengan mudah menghapus data jika sewaktu-waktu data tersebut sudah tidak dibutuhkan lagi dan juga kita lebih mudah untuk menyisipkan ataupun menggabungkan data.
METODE-METODE SORTING
1. Bubble Sort
2. Selection Sort
3. Insertion Sort
4. Radix Sort
5. Merge Sort
6. Quick Sort
7. Shell Sort
Referensi : http://www.djatikusuma.xyz/2016/01/sorting-data-pacal.html

2 komentar
lanjut gan,., keep blogging ya gan :D
Mantep :D